Apa saja yang termasuk interinsik dan ekstrinsik
Jawaban:
Unsur intrinsik adalah cerita yang mempuyai karya sastra dari dalam. Seperti Tema, amanat, plot/alur, penokohan, latar, dan lain lain yang mempunyai karya sastra dari dalam.
Unsur ekstrinsik adalah sesuatu di luar cerita atau novel. Salah satu contohnya adalah pengarang bukunya atau latar belakang penciptaanya.
[answer.2.content]